Seberapa pentingnya BELAJAR dalam hidup Anda?

Dengan belajar kita akan memiliki kepercayaan diri untuk bisa bertindak, bergerak dan berkarya.

Untuk apa belajar? Tentunya untuk medapatkan ilmu.
Jika kita ingin bahagia di dunia harus dengan ilmu,
Ingin bahagia di akhirat harus dengan ilmu juga,
Dan tentunya jika ingin bahagia di dunia dan akhirat pun harus dengan ilmu.

Di jaman sekarang, untuk mendapatkan ilmu sangatlah mudah.
Kita difasilitasi dengan adanya internet, setiap ada pertanyaan dalam diri kita semua bisa dicari di internet. Begitupun dengan sebuah kegiatan belajar yang lebih formal seperti training. Bisa dengan mudah diakses dengan adanya bantuan internet.

Seperti yang dilakukan oleh komunitas bisnis @ecampuskbds yang membernya berada di seluruh Indonesia, sudah 2 tahun terakhir ini memaksimalkan keberadaan internet untuk membantu membernya belajar dengan mengadakan online training bersama @harrifirmansyah melalui program e-training di @highperforma.

Meski training diadakan secara online peserta tetap bisa merasakan suasana pelatihan seolah “nyata” baik dari sisi afeksi maupun dari konten materi yang disampaikannya. Hal ini menjadi penting karena banyak penelitian tentang pembelajaran mengungkapkan bahwa melibatkan emosi yang tepat ketika proses pembelajaran akan berdampak pada hasilnya.

Artinya, jarak bukan halangan untuk belajar bersama.

Jika Anda memiliki komunitas yang tersebar di berbagai kota, sulit untuk mengumpulkannya di satu tempat untuk melakukan proses pembelajaran, dan ingin mengurangi biaya akomodasi, e-training bersama @highperforma bisa menjadi solusinya.

Ingin seperti mereka?

Hubungi kami di
0813 1313 2300